
Tanaman bunga matahari adalah tanaman yang siklus hidupnya hanya sekitar 100 hari dan hanya tumbuh pada musim kemarau. Bunganya sederhana tetapi sangat indah. Dibalik keindahan bunga matahari, ternyata terdapat manfaat tersendiri bagi kesehatan. Sjukur Ashari, seorang warga yang tinggal di desa Gedong, Blitar, Jawa Timur telah berhasil meneliti khasiat bunga matahari, dan menformulasikannya sebagai obat.
Manfaat dari bunga matahari antara lain yaitu, bisa menurunkan kadar kolestrol dalam darah, mengobati penyakit hipertensi dan gangguan jantung, dan lain sebagainya. Dari bagian-bagian bunga matahari yang dapat dimanfaatkan yaitu, serbuk bunga matahari bisa dijadikan sebagai pengganti santan kelapa pada masakan, biji bunga matahari bisa diolah menjadi minyak bunga matahari.
Bunga matahari kini tak lagi sekedar penyedap pandangan. Dalam bulir-bulir bijinya terkandung khasiat yang sangat bermanfaat bagi manusia. Sebuah bukti betapa melimpahnya karunia yang yang disediakan oleh Allah bagi manusia.
Manfaat dari bunga matahari antara lain yaitu, bisa menurunkan kadar kolestrol dalam darah, mengobati penyakit hipertensi dan gangguan jantung, dan lain sebagainya. Dari bagian-bagian bunga matahari yang dapat dimanfaatkan yaitu, serbuk bunga matahari bisa dijadikan sebagai pengganti santan kelapa pada masakan, biji bunga matahari bisa diolah menjadi minyak bunga matahari.
Bunga matahari kini tak lagi sekedar penyedap pandangan. Dalam bulir-bulir bijinya terkandung khasiat yang sangat bermanfaat bagi manusia. Sebuah bukti betapa melimpahnya karunia yang yang disediakan oleh Allah bagi manusia.
Comments